Muharram Bahagiakan Warga Sidokerto Sidoarjo dengan Paket Sembako
Sidoarjo (4/8) Dalam rangka memeriahkan tahun baru hijriyah 1444 Yayasan Wakaf Harapan Ummat bersama dengan LAZNAS YDSF berbagi kebahagiaan dengan membagikan 100 paket sembako kepada warga desa Sidokerto dan desa Buduran, kecamatan Buduran Kab Sidoarjo. ...